Memilah Limbah Rumah Sakit

limbah rumah sakit

Pengertian Limbah Rumah Sakit Rumah  sakit  sebagai  salah  satu  fasilitas  pelayanan  kesehatan merupakan infrastruktur yang cukup penting dalam memenuhi dan menjamin hak hidup masyarakat. Namun, ternyata Rumah Sakit di Indonesia masih memiliki tantangan dan membutuhkan suatu evaluasi dalam aspek pengelolaan limbah B3 berupa limbah medis. Sebagaimana   yang   tertulis   dalam  Peraturan Menteri Lingkungan…

Kelola Obat Kedaluwarsa dengan Benar

obat kedaluwarsa

Berbagai jenis obat jika sudah melewati waktu kedaluwarsa sebaiknya segera disingkirkan. Hal ini karena komposisi obat yang sudah kedaluwarsa dapat berubah sehingga bisa menimbulkan efek samping dan berbahaya jika dikonsumsi. Supaya tidak disalahgunakan, ada beberapa hal yang harus diperhatikan saat membuang obat kedaluwarsa. Selain bisa membahayakan kesehatan orang lain, membuang obat yag sudah terpakai secara…

Erupsi, Apa Saja Jenis dan Sumbernya?

Pengertian Indonesia berada di wilayah Cincin Api Pasifik atau Ring of Fire, artinya adalah Indonesia berada di wilayah yang sering mengalami gempa bumi maupun gunung berapi di sekitar Samudra Pasifik. Istilah erupsi pasti sudah tidak asing lagi, namun apakah arti sebenarnya? Baca Juga: Kualitas Udara Swiss yang Bersih Menurut KBBI, erupsi juga dapat disebut sebagai…

Stop Membakar Sampah! Ketahui Bahayanya untuk Kesehatan

bakar-sampah

Membakar sampah menjadi concern yang perlu diperhatikan oleh banyak orang. Tidak hanya pemerintah yang perlu mengambil langkah, masyarakat juga harus bertindak untuk menghentikan kegiatan ini. Umumnya membakar sampah dinilai sebagai salah satu opsi paling mudah dan cepat untuk memusnahkan sampah, namun ternyata dampaknya sangat berbahaya. Baca Juga: Pengolahan dan Bahaya Limbah Tekstil Kandungan Zat Berbahaya pada…

Minyak Nabati: Pengolahan dan Limbah B3 yang Dihasilkan

minyak-nabati

Pengertian Minyak nabati diperoleh dari ekstraksi bagian tanaman seperti batang, daun, buah, biji, bunga dan lain-lain serta mengandung lemak tak jenuh. Jenis minyak nabati antara lain: Minyak wijen Minyak zaitun Minyak kelapa Minyak kelapa sawit Minyak canola Minyak kedelai Minyak kacang tanah Minyak biji bunga matahari Dan lain sebagainya minyak nabati – PT Wastec International…

Emulsi Bekas Termasuk Limbah B3? Kenali Jenis dan Pengelolaannya!

Apa Itu Emulsi?  Menurut Thought Co, emulsi merupakan jenis campuran khusus yang dibuat dengan menggabungkan dua zat yang biasanya tidak bercampur. Kemudian emulsi juga diartikan sebagai koloid yang terbentuk dari cairan terdispersi ke dalam cairan lain atau padatan. Misalnya seperti air dan minyak. Minyak merupakan fase kontinu atau pendispersi dan air adalah fase terdispersi. Untuk…