Polimer Termasuk Limbah B3

polimer

Pengertian  Polimer merupakan molekul panjang yang mengandung rantai atom yang dihubungkan oleh ikatan kovalen yang terbentuk selama polimerisasi. Biasanya dikenal sebagai bahan non-konduktor atau isolator. Baca Juga: Mengenal Limbah Kimia Polimer  Jenis Polimer  Polimer memiliki berbagai jenis tersendiri, berikut ini adalah jenis-jenisnya. Baca Juga: Industri Petrokimia dan Pengelolaan Limbah B3 Berdasarkan Asal Alam: Ditemukan di alam dan…

Persyaratan dan Prinsip Kemasan Limbah B3 

Prinsip kemasan limbah B3 perlu diperhatikan, karena limbah B3 membutuhkan penanganan dan perlakuan khusus mengingat mengandung bahan-bahan berbahaya baik untuk lingkungan maupun manusia. Ketentuan Pengamasan Limbah B3  Berdasarkan KEP-01/BAPEDAL/09/1995, terdapat ketentuan untuk kegiatan pengemasan atau pewadahan limbah B3 sebagai berikut: Persyaratan Umum Kemasan  Persyaratan Umum Kemasan Limbah B3 – PT Wastec International Dengan syarat bahan…

Kegagalan Pengolahan Limbah Industri

pengolahan limbah industri

Kegagalan dalam bisnis tidak selalu diakibatkan oleh buruknya manajemen bisnis. Buruknya pengolahan limbah industri juga bisa menjadi bom waktu yang bisa meledak sewaktu-waktu dan menghancurkan bisnis yang dibangun. Saat ini memang sudah ada perusahaan pengolahan limbah yang bisa membantu mengelola limbah. Namun karena beberapa pertimbangan, tidak sedikit perusahaan yang memutuskan untuk mengelola limbahnya sendiri. Kegagalan Pengolahan…

Kemasan Drum Limbah B3

Kemasan drum limbah B3 memiliki peranan penting dalam industri dan pengelolaan limbah. Drum limbah B3 ini harus dirancang, diproduksi, dan digunakan dengan tepat dengan standar keamanan yang telah ditentukan. Baca Juga: Kemasan Farmasi dan Limbah B3 yang Dihasilkan Mengapa Kemasan Drum Limbah B3 Penting? Kemasan drum limbah B3 berfungsi sebagai pengemas yang mengisolasi, melindungi, dan…

Ketahui Bahaya Baterai Bekas 

baterai bekas

Penggunaan elektronik saat ini tidak lepas dari baterai. Seiring banyaknya inovasi barang-barang teknologi, penggunaan baterai pun juga meningkat. Namun, bagaimana jika baterai sudah rusak dan tidak diperlukan lagi? Baterai Bekas Termasuk Limbah B3 Baterai memiliki dua jenis, yaitu primer dan sekunder, baterai primer merupakan baterai yang hanya sekali pakai dan baterai sekunder merupakan baterai yang…

Jenis Plastik Dan Kode Daur Ulang

jenis plastik-2

Plastik sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dan terbentuk dari kondensasi organik atau penambahan polimer dan bisa terdiri dari zat lain untuk meningkatkan kualitas. Plastik saat ini merupakan komponen penting dan menjadi bahan baku dari banyak barang yang digunakan setiap hari. Terdapat berbagai plastik memiliki kode daur ulang sebagai identitas bahan yang digunakan dalam membuatnya. Dengan…