Pantai Talanca Sukabumi: Pesona, Masalah Lingkungan, dan Upaya Pemulihan

pantai

Pantai Talanca Sukabumi merupakan salah satu destinasi pesisir yang memiliki potensi wisata besar di Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Berada di kawasan Ciletuh, Palabuhan Ratu UNESCO Global Geopark, pantai ini dikenal dengan bentangan pasirnya yang luas dan ombaknya yang cocok untuk olahraga air seperti surfing.  Namun, di balik keindahan alamnya, Pantai Talanca juga menghadapi masalah lingkungan…

Lubang Biopori sebagai Solusi Lingkungan: Upaya Nyata Pencegahan Banjir di Sumenep

biopori

Lubang biopori sebagai solusi lingkungan menjadi salah satu langkah sederhana namun berdampak nyata dalam menjaga keseimbangan alam dan mencegah banjir. Metode ini kembali mendapat perhatian setelah berbagai organisasi kepemudaan dan komunitas di Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, aktif melakukan pembuatan lubang biopori di berbagai wilayah.  Salah satunya adalah gerakan yang pernah dilakukan Pramuka dengan membangun sekitar…

Resolusi 2026 : Mulai Kurangi Sampah untuk Selamatkan Masa Depan

limbah b3

Tahun 2025 akan berakhir dan memasuki tahun 2026, banyak organisasi menetapkan resolusi baru untuk memperkuat komitmen terhadap keberlanjutan. Di tengah tantangan krisis iklim, degradasi lingkungan, dan meningkatnya tuntutan regulasi, pengelolaan sampah khususnya limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) menjadi isu krusial yang tidak bisa lagi diabaikan. Limbah B3 yang tidak dikelola dengan baik berpotensi menimbulkan…

Status Limbah HEPA Filter Medis dalam Pengelolaan Limbah B3

hepa filter

Dalam sistem pelayanan kesehatan modern, penggunaan HEPA filter (High Efficiency Particulate Air) menjadi komponen penting untuk menjaga kualitas udara dan mencegah penyebaran patogen.  HEPA filter banyak digunakan pada ruang isolasi, ICU, laboratorium, serta alat medis tertentu. Namun, setelah masa pakainya berakhir, muncul pertanyaan krusial: bagaimana status limbah HEPA filter medis dalam sistem pengelolaan limbah B3?…

Pengelolaan Limbah Medis pada Kondisi Khusus dan Wabah Penyakit

limbah medis

Pengelolaan limbah medis menjadi isu krusial dalam sistem kesehatan, terutama pada kondisi khusus seperti wabah penyakit menular, bencana alam, atau keadaan darurat kesehatan masyarakat.  Volume limbah medis yang meningkat tajam, disertai risiko penularan yang tinggi, menuntut sistem pengelolaan yang aman, terstandar, dan berkelanjutan. Tanpa pengelolaan yang tepat, limbah medis dapat menjadi sumber penyebaran penyakit, pencemaran…

Banjir Sumatera: Faktor Penyebab, Dampak, dan Pentingnya Aksi Bersama

banjir

Banjir di Sumatera menjadi perhatian, banjir bandang yang terjadi di wilayah Aceh, Sumatera Barat, dan Sumatera Utara bukan semata-mata faktor alam, ini menjadi bukti nyata bahwa tindakan manusia yang tidak bertanggung jawab dapat berdampak sangat besar dan parah untuk lingkungan.  Baca Juga: Ini Penyebab Banjir Bekasi. Simak Fakta-Faktanya! Faktor Alam Penyebab Banjir di Sumatera Curah…